Postingan

cara memilih bibit kambing Peranakan Etawa (PE) yang baik

Gambar
cara memilih bibit kambing Peranakan Etawa (PE) yang baik Assalamualikumwarohmatullahiwabarokatuh para peternak, bagaimana kabarnya, semoga sehat selalu dilancarkan rezekinya dilancarkan ngaritnya dan dilancarkan dalam berternaknya, bertemu lagi dengan saya hadi di comet haley blog, kali ini saya akan berbagi tips bagai mana cara memilih bibit kambing peranakan etawa (PE) yang baik. Berikut adalah cara memilih bibit kambing Peranakan Etawa (PE) yang baik: *Kriteria Fisik* 1. *Usia*: 3-6 bulan untuk memudahkan adaptasi dan pertumbuhan. 2. *Berat badan*: 10-20 kg untuk kambing muda. 3. *Tinggi badan*: 40-60 cm. 4. *Bentuk tubuh*: Proporsional, dengan perbandingan panjang dan tinggi badan yang tepat. 5. *Bulu*: Sehat, bersih, dan tidak kusam. 6. *Tanduk*: Tanduk yang lurus dan tidak bengkok. 7. *Mata*: Cerah, tidak kemerahan, dan tidak berair. 8. *Hidung*: Lebar, merah, dan tidak berair. *Kriteria Kesehatan* 1. *Sertifikat kesehatan*: Pastikan bibit memiliki sertifikat kesehatan dari dokt...

Berapa bulan kambing bunting sampai lahir

Gambar
BERAPA MASA KEHAMILAN PADA KAMBING? Memahami masa kehamilan kambing penting untuk kehamilan yang sukses dan sehat. Artikel ini akan membahas berapa lama kambing bunting, tahapan kehamilan, perawatan, dan pencatatan.  BERAPA MASA KEHAMILAN PADA KAMBING? Lamanya masa kebuntingan seekor kambing, atau masa kehamilan, adalah 145 hingga 150 hari sejak tanggal kambing betina terpapar (atau dibiakkan oleh) pejantan.  Kehamilan kambing juga dihitung sekitar 5 bulan kehamilan atau 21 minggu kehamilan. FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MASA KEHAMILAN Ada sejumlah faktor yang dapat mempengaruhi tanggal pengiriman kambing Anda yang sebenarnya: Ukuran ras. Ras kambing yang lebih kecil cenderung memiliki masa kehamilan yang sedikit lebih pendek, kira-kira lima hari lebih pendek.  Siklus estrus. Memiliki siklus estrus selama 21 hari. Sekalipun ada uang yang dikeluarkan untuk kambing Anda, mungkin saja tanggal jatuh tempo kebuntingan mungkin tertunda sambil menunggu kapan kambing Anda mulai b...

Cara mengobati ayam cacingan dengan cara alami

Gambar
Cara mengobati ayam cacingan dengan cara alami Ayam rentan terserang cacing parasit, misalnya gapeworm, cacing gelang, dan cacing pita. Walaupun tidak semua jenis cacing berbahaya bagi ayam, beberapa cacing bisa menurunkan berat badan ayam, mengurangi produksi telur, dan bahkan menyebabkan kematian. Untungnya, Anda bisa melakukan beberapa cara untuk mengatasi cacingan pada ayam, misalnya menggunakan tanah diatom dan memberikan obat cacing alami. Nah berikut beberapa cara mengobati ayam cacingan dengan cara alami yang bisa anda coba : 1. Berilah ayam cuka apel sebagai alternatif obat cacing yang murah.  Campur 1 sdt. (5 ml) cuka apel untuk setiap 4 liter air minum ayam. Selain memiliki manfaat kesehatan karena mengandung vitamin dan mineral, cuka apel juga merupakan antiseptik dan antibiotik ringan. Ini berarti cuka apel bisa membasmi bakteri dan kuman, serta mencegah cacing hidup di tubuh ayam. Cuka apel juga bisa menambah kadar keasaman air, yang membuat usus ayam menjadi tempa...

cara merawat anak kambing yang baru lahir

Gambar
cara merawat anak kambing yang baru lahir Memiliki kambing yang masih bayi atau berusia muda sangat menyenangkan. Di balik kelucuannya, kambing usia muda masih membutuhkan perawatan penuh kehati-hatian agar bisa tumbuh baik. Cobalah mengikuti beberapa aturan umum terbaik agar anak kambing ini tetap sehat. Berikut cara merawat anak kambing yang baru lahir , yang bisa anda coba. 1. Sediakan tempat yang kering dan hangat .  Salah satu cara untuk memiliki anak kambing yang sehat dan gembira adalah memberikan tempat tinggal yang layak. Bayi kambing membutuhkan tempat yang hangat dan kering. Tempat yang dingin atau lembap bisa mendatangkan penyakit dan merugikan kesehatannya. -Pastikan tempat tidurnya benar-benar hangat. -Tumpukan  jerami, dan rerumputan bisa digunakan sebagai alas tempat tidur. -Ganti alas tidurnya jika basah. Jika kandang terasa dingin, Anda perlu menambahkan lampu untuk menambah kehangatan. -Pastikan lampu penghangat itu aman dan tidak berpotensi menimbulkan b...

Cara Ternak Kambing untuk peternak Pemula

Gambar
Cara Ternak Kambing untuk peternak Pemula Pada dasarnya beternak kambing bukanlah hal yang mudah karena ada serangkaian proses yang harus dijalani. Namun jika kamu sudah berhasil menguasainya, usaha ternak kambing ini bisa mendatangkan banyak keuntungan untukmu. Berikut adalah panduan cara ternak kambing pemula yang bisa kamu ikuti. 1. Pilih Bibit Kambing Terbaik Tahap pertama adalah pemilihan bibit. Tentu saja kamu harus memilih bibit kambing terbaik agar nantinya pemeliharaan kambing bisa berjalan lebih mudah. Dalam hal ini ada beberapa kriteria yang harus dipenuhi. Mulai dari struktur tubuh kambing, bobot, dan ketahanan terhadap penyakit.  Selain itu jangan lupa pertimbangkan juga tujuan yang ingin kamu capai. Misalnya, kamu ingin beternak kambing untuk diambil dagingnya maka pilih jenis kambing yang kualitas dagingnya bagus. Jika kamu ingin beternak kambing untuk mengambil produk susunya, maka pilih jenis kambing dengan produksi susu yang baik.  2. Persiapkan Kandang ...

Jenis kambing yang cocok untuk dijadikan usaha peternakan

Gambar
Jenis kambing yang cocok untuk dijadikan usaha peternakan Peternakan kambing memiliki peluang yang sangat bagus untuk dijadikan usaha. Di indonesia sendiri peternakan kambing menjadi salah satu usaha yang cukup populer, khususnya di daerah pedesaan. Ada beberapa jenis kambing yang cocok diternak untuk dijadikan usaha. Berikut beberapa jenis kambing yang cocok untuk dijadikan usaha peternakan: 1. Kambing Etawa Jenis kambing yang satu ini berasal dari India dan tidak hanya bisa menghasilkan daging tetapi juga produk susu. Kambing ini bahkan bisa menghasilkan susu sampai 3 liter per hari. Ukurannya juga cukup besar dengan berat kurang lebih 63 kg untuk kambing betina dan 91 kg untuk kambing jantan.  2. Peranakan Etawa Selanjutnya ada jenis kambing PE atau peranakan etawa yang juga cukup ramai diternakkan. Ini merupakan spesies hasil peranakan kambing etawa dan kambing kacang. Jenis kambing ini punya daya reproduksi tinggi dan bisa menghasilkan susu kurang lebih 3 liter per hari....

Cara memulai ternak kambing dengan modal minim

Gambar
  Assalamuaikum sahabat ternak, bagaimana kabarnya semoga sehat selalu, dilancarkan rejekinya dilancarkan ngaritnya dan dilancarkan berternak kambingnya. Kali ini saya akan membagikan artikel bagaimana cara memulai ternak kambing dengan modal minim? Ternak kambing menjadi salah satu usaha yang sangat menjanjikan, dimana permintaan daging kambing setiap tahunnya mengalami kenaikan. Apalagi saat hari-hari besar seperti idul adha, permintaan daging kambing mengalami kenaikan drastis, namun stok kambing dipeternak masih terbatas. Namun bagaimana caranya memulai ternak kambing dengan modal minim? Kita bisa memulainya dengan bagi hasil, cari investor yang mau diajak berkerjasama untuk ternak kambing. Anda akan bertanggung jawab oprasional ternak, cari pakan dan lain-lain. Nanti ketika kambing yang anda ternak beranak pinak, hasilnya dibagi dua. Lakukan seterusnya sampai anda mempunyai 1 pasang untuk anda ternak sendiri. Nah itulah cara memulai ternak kambing dengan modal minim. Semoga...